Rabu, 30 Mei 2012

Kuliner Unik: RESEP MASAKAN SAMBAL KEMIRI


RESEP MASAKAN SAMBAL KEMIRI

Bahan:

  1. 7 butir kemiri
  2. 5 butir bawang merah
  3. 3 buah cabai merah besar
  4. 15 buah cabai rawit merah
  5. 2 buah tomat
  6. Garam secukupnya
  7. 1 sdm gula merah, iris
  8. 3 sdm minyak, untuk menumis

Cara Membuat Resep Masakan Sambal Kemiri:

  1. Giling kemiri, bawang merah, cabai merah, cabai rawit dan tomat sampai halus. Tambahkan garam dan gula merah. Giling sampai halus dan rata.
  2. Panaskan minyak, tumis sambal sampai harum dan matang. Angkat.

Untuk 4-5 orang Tip: sambal kemiri cocok disajikan dengan aneka soto.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar